Pages

Subscribe:

Rabu, 21 Oktober 2015

rpp ktsp SKI kelas IV


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah             : MI Sunan Ampel
Mata Pelajaran            : Sejarah Kebudayaan Islam
Materi Pokok              : Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Kelas/Semester            : IV/ II
Alokasi Waktu            : 2  x 35 menit

A.    Standar Kompetensi
         Memahami peristiwa Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW.

B.     Kompetensi Dasar
             Mengambil hikmah dari peristiwa Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW.

C.    Indikator
1.      Menyebutkan hikmah dari Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW.
2.      Membiasakan perilaku sholat lima waktu secara tertib sebagai bentuk pengamalan isra’ mi’raj Nabi Muhammad SAW.

D.    Tujuan Pembelajaran
            Siswa dapat  menyebutkan hikmah dari Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW.  
                 Siswa dapat membiasakan perilaku sholat lima waktu secara tertib sebagai bentuk pengamalan  isra’ mi’raj Nabi Muhammad SAW.

E.     Materi Ajar
Hikmah peristiwa Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW.

F.     Model Pembelajaran
·         Model                                : Kooperatif Learning (Talking Stick)
·         Metode                              : ceramah, diskusi, Tanya jawab dan penugasan


G.    Langkah-langkah Kegiatan
No
Waktu
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Metode
1.
10 menit
Pendahuluan
1.      Guru mengucapkan salam dan menanyakan kabar siswa.
2.      Guru mengajak siswa untuk berdoa bersama-sama dan dipimpin oleh salah satu siswa.
3.      Guru mengabsensi kehadiran siswa
4.      Guru memberikan instruksi kepada siswa untuk berkonsentrasi penuh terhadap pembelajaran yang akan dilakukan, agar tujuan pembelajaran dapat tercapai.
5.      Guru memberikan apersepsi yaitu mengajak siswa unuk melihat video dan bernyanyi bersama-sama dengan judul “Sholat”.
Tanya jawab
2.
53 menit
Inti
Ø  Eksplorasi
1.      Siswa diminta untuk membaca hikmah Isra’ Mi’raj yang ada pada buku paket.
2.      Kemudian siswa mendiskuikannya bersama teman sebangku.
3.      Hasil diskusi dicatat di buku tulis masing-masing siswa.
Ø  Elaborasi
1.      Guru menanyakan kesulitan apa yang ditemui siswa saat berdiskusi.
2.      Siswa membacakan hasil diskusinya secara bergiliran.
Ø  Konfirmasi
1.   Guru mencari tau sampai mana tingkat pemahaman siswa. Semua siswa diminta untuk membuat satu pertanyaan di kertas kecil dan di kumpulkan pada guru.
2.   Kemudian siswa diajak untuk menyanyikan lagu islami, sembari memegang stick secara bergiliran.
3.   Ketika lagu berhenti stick juga berhenti, dan siswa yang memegang stick tersebut mengambil satu pertanyaan yang ada pada guru dan harus menjawabnya.
4.   Permainan ini diulang terus menerus sampai dirasa cukup oleh guru.
Diskusi







Penugasan





Tanya Jawab
3.
7 menit
Penutup
1.      Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran pada hari ini.
2.      Guru memberikan penguatan dan refleksi kepada siswa tentang materi yang dipelajari pada hari ini.
3.      Guru memberikan arahan kepada siswa untuk mengulang kembali materi yang telah diajarkannya di rumah dan memberikan tugas rumah (PR).
4.      Siswa mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan “Alhamdulillah” secara bersama-sama.
5.      Guru menutup pembelajaran dengan mengucapkan salam.
Tanya jawab

H. Sumber/ Alat dan Bahan Belajar
1. Sumber Belajar :
§  Buku paket (Buku Sejarah Kebudayaan Islam untuk Sekolah Dasar Kelas IV.

2. Alat dan Bahan :
§  Video, Stick, Kertas kecil.
I.  Penilaian   
Indikator Pencapaian
Kompetensi
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen/ Soal
·     Menyebutkan hikmah dari Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW.







·     Membiasakan perilaku sholat lima waktu secara tertib sebagai bentuk pengamalan isra’ mi’raj Nabi Muhammad SAW.

·      Tes tulis


·      Unjuk kerja (diskusi kelompok)






·      Kartu penghubung sholat siswa



·    Setuju tidak setuju

·      Penilaian lisan.
·    Penilaian sikap (pengamatan perilaku).
·    Penilaian unjuk kerja (keberanian anak bercerita dan keterlibatan dalam diskusi).



-
Terlampir




Terlampir







      Terlampir


Format Kriteria Penilaian  
@ Tes Tulis (Latihan Soal)
·         Skor penilaian  : nilai akhir = Jawaban benar x 20

@  Lembar Pengamatan Kegiatan Siswa (Diskusi)
No.
Nama Siswa
Indikator
Jumlah
A
B
C
D
E

1
2
3
4
5







Jumlah






Persentasi







@  Keterangan Indikator:
a)      Aktif berdiskusi dalam kelompok
b)      Bertanggung jawab dalam tugas yang diberikan.
c)      Aktif bertanya/memberi tanggapan
d)     Aktif menjawab/merespon pertanyaan
e)      Mampu menyelesaikan soal yang diberikan
                                                                                                  
@  Bobot Penilaian Indikator
Tidak pernah ada              diberi skor       1
Kadang-kadang ada          diberi skor       2
Sering ada                         diberi skor       3
Selalu ada                          diberi skor       4

@ Kartu Penghubung Sholat Siswa
Nama                   :
No Absen                        :
Waktu Sholat
Oktober

1
2
3
4
m
s
s
r
k
j
s
m
s
s
r
k
j
s
m
s
s
r
k
j
s
m
s
s
r
k
j
s

Subuh
x
x
-


























Dzuhur
x
x
X


























Ashar
x
x
-


























Maghrib
x
-
-


























Isha’
x
-
-


























Ttd Guru





Ttd Orang tua








 Lembar Penilaian
No
Nama Siswa
Performance
Produk
Jumlah Skor
Nilai
Pengetahuan
Sikap
1.
2.
3.
4.
5.







@  Prosedur Penilaian
Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor  maksimal) x 10
@  Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.






                                                                                        Surabaya 20 Oktober 2015
Mengetahui                                                                             
  Kepala Sekolah                                                   Guru Mapel SKI.


  ..................................                                            ..................................
  NIP :                                                                     NIP :


















Lampiran 1 (PR)

Soal
Tanggapilah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan memberi tanda ceklis pada kolom dibawah ini sesuai dengan keyakinanmu !

No
Pernyataan
Jawaban
Alasan
Setuju
Tidak Setuju
Tidak Tahu

1.
Aku mempercayai bahwa
Nabi Muhammad Saw. telah melakukan perjalanan Isra’ Mi’raj.




2.
Umat Nabi Muhammad Saw. mendapatkan keringanan dari Allah Swt. dalam melaksanakan ibadah salat, yang semula 50 kali menjadi 5 waktu.




3.
Dalam perjalanan Isra’ Mi’raj digambarkan seorang wanita yang memegang teguh keimanannya hingga seluruh keluarganya menjadi korban mendapatkan tempat mulia disisi Allah Swt.




4.
Pahala  bagi orang yang
berjuang dalam membela agama Allah adalah amal mereka dilipatkan gandaakan sampai 700 kali.




5.
Nabi Muhammad Saw. selalu memberikan contoh yang baik, membangun kepribadian umat, tegas dalam hal aqidah, dan penuh kasih sayang pada semua umat, walaupun bukan umat islam.





`





Hikmah Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Tahukah kamu, apa saja hikmah dari peristiwa isra’ mi’raj ?  Ada beberapa hikmah yang dapat dijadikan pelajaran dan nasihat dalam kehidupan sehari-hari dari peristiwa isra’ mi’raj Nabi Muhammad Saw., diantaranya adalah:
1.    Kita harus meyakini bahwa apapun yang Allah Swt. kehendaki bisa terjadi, karena Allah Maha Kuasa atas segala sesuatu. Oleh karena itu manusia tidak boleh sombong, seperti yang dicontohkan oleh Nabi Muhammad Saw. walaupun seorang pemimpin, Nabi tidak sombong.
2.    Kita wajib taat  kepada Allah dan Rasul-Nya. Ketaatan kita harus dibuktikan dengan ibadah. Ibadah yang utama dalam Islam adalah menegakkan salat. Perintah salat diterima langsung oleh Nabi Muhammad Saw. dari Allah Swt. pada peristiwa Isra’ Mi’raj
3.    Kita harus mencintai dan bangga kepada Nabi Muhammad Saw. karena bukan hanya Nabi-nya Umat Islam, tetapi beliau juga pemimpin umat  seluruh dunia. Isra’nya Nabi yang dimulai dari Kota Mekah menuju Yerusalem membuktikan bahwa Nabi dicintai oleh bangsa yang bukan orang Arab saja, tapi juga sampai diluar Arab. Wilayah yang pada waktu itu merupakan pusat kekuasaan Yahudi dan Nasrani-pun tetap menerima dan menghormati Nabi Muhammad Saw.
4.    Kita harus membuktikan bahwa besarnya Islam bukan karena kekuasaan, tetapi karena dakwah yang disampaikan dengan hikmah penuh kelembutan, kasih sayang dan dengan suri tauladan.

Nabi Muhammad Saw. ketika berdakwah selalu memberi contoh yang baik, membangun kepribadian umat, tegas dalam hal Aqidah, dan penuh kasih sayang pada semua umat, walaupun bukan Umat Islam.

0 komentar:

Posting Komentar